Daftar Harta Kekayaan Para Menteri Kabinet Merah Putih, Menteri KKP Paling Kaya

3 weeks ago 10

TEMPO.CO, JakartaPresiden Prabowo Subianto resmi melantik 48 menteri di Istana Negara, Jakarta, pada Senin, 21 Oktober 2024. 

Pelantikan tersebut sebagaimana diatur dalam Surat Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 133/P Tahun 2024 tentang Pembentukan Kementerian Negara dan Pengangkatan Menteri Negara Kabinet Merah Putih Periode Tahun 2024-2029. 

Sebagai pejabat publik, para menteri negara berkewajiban menyampaikan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Lantas, berapa harta kekayaan para menteri Prabowo-Gibran Rakabuming Raka? 

Untuk diketahui, beberapa menteri di kabinet Prabowo sudah pernah melaporkan LHKPN karena sebelumnya menduduki posisi strategis, tetapi sebagian lainnya adalah nama-nama baru. 

Oleh karena itu, berikut LHKPN terakhir para menteri Kabinet Merah Putih yang terdapat di elhkpn.kpk.go.id

Budi Gunawan (Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan)

-   Tanah dan bangunan: Rp 21.543.934.000.

-   Alat transportasi dan mesin lainnya: Rp 475.000.000.

-   Peternakan, perikanan, perkebunan, pertanian, kehutanan, pertambangan, dan usaha lainnya: Rp 40.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 215.000.000.

-   Surat berharga: -

-   Giro dan setara kas lainnya: Rp 383.445.555 dan US$ 24.000.

-   Utang: -

-   Total: Rp 22.897.379.555 (26 Juli 2013). 

Yusril Ihza Mahendra (Menteri Koordinator Bidang Hukum, Hak Asasi Manusia, Imigrasi, dan Pemasyarakatan)

-   Tanah dan bangunan: Rp 20.310.000.

-   Alat transportasi dan mesin lainnya: Rp 105.000.000.

-   Peternakan, perikanan, perkebunan, pertanian, kehutanan, pertambangan, dan usaha lainnya: Rp 94.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 1.328.677.000.

-   Surat berharga: -

-   Giro dan setara kas lainnya: Rp 75.375.911.

-   Utang: -

-   Total: Rp 1.623.362.911 (31 Mei 2007). 

Airlangga Hartarto (Menteri Koordinator Bidang Perekonomian)

-   Tanah dan bangunan: Rp 107.895.026.002.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 2.895.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 873.500.000.

-   Surat berharga: Rp 56.434.996.702.

-   Kas dan setara kas: Rp 305.846.483.361.

-   Harta lainnya: Rp 16.637.735.150.

-   Utang: Rp 78.905.059.371.

-   Total: Rp 411.677.681.844 (26 Maret 2024). 

Pratikno (Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan)

-   Tanah dan bangunan: Rp 7.364.096.250.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 840.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 367.048.100.

-   Surat berharga: Rp 426.307.930.

-   Kas dan setara kas: Rp 7.070.732.376.

-   Harta lainnya: Rp 299.557.331.

-   Utang: Rp 1.331.767.570.

-   Total: Rp 15.055.974.417 (28 Maret 2024). 

Agus Harimurti Yudhoyono (Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan)

-   Tanah dan bangunan: Rp 35.348.295.000.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 6.914.500.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 5.175.000.000.

-   Surat berharga: Rp 3.062.750.000.

-   Kas dan setara kas: Rp 65.730.390.551.

-   Harta lainnya: Rp 299.353.899.

-   Utang: -

-   Total: Rp 116.530.289.450 (8 Mei 2024). 

Abdul Muhaimin Iskandar (Menteri Koordinator Bidang Pemberdayaan Masyarakat)

-   Tanah dan bangunan: Rp 24.700.000.000.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 259.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 171.500.000.

-   Surat berharga: -

-   Kas dan setara kas: Rp 844.543.212.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: -

-   Total: Rp 25.975.043.212 (17 Oktober 2023). 

Zulkifli Hasan (Menteri Koordinator Bidang Pangan)

-   Tanah dan bangunan: Rp 13.245.108.000.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 1.000.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 1.600.000.000.

-   Surat berharga: Rp 4.990.000.000.

-   Kas dan setara kas: Rp 11.777.515.467.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: -

-   Total: Rp 32.612.623.713 (22 Maret 2024). 

Prasetyo Hadi (Menteri Sekretaris Negara)

-   Tanah dan bangunan: Rp 3.300.000.000.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 959.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: -

-   Surat berharga: -

-   Kas dan setara kas: Rp 2.850.000.000.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: -

-   Total: Rp 7.109.000.000 (24 April 2024). 

Muhammad Tito Karnavian (Menteri Dalam Negeri)

-   Tanah dan bangunan: Rp 7.895.951.000.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 400.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 260.000.000.

-   Surat berharga: -

-   Kas dan setara kas: Rp 17.342.615.375.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: -

-   Total: Rp 25.898.566.375 (16 Maret 2024). 

Sugiono (Menteri Luar Negeri)

-   Tanah dan bangunan: Rp 8.564.000.000.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 1.500.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: -

-   Surat berharga: -

-   Kas dan setara kas: Rp 930.176.184.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: -

-   Total: Rp 10.994.176.184 (27 Mei 2024). 

Sjafrie Sjamsoeddin (Menteri Pertahanan)

-   Tanah dan bangunan: Rp 22.845.515.000.

-   Alat transportasi dan mesin lainnya: Rp 525.000.000.

-   Peternakan, perikanan, perkebunan, pertanian, kehutanan, pertambangan, dan usaha lainnya: -

-   Harta bergerak lainnya: -

-   Surat berharga: -

-   Giro dan setara kas lainnya: Rp 307.185.644.

-   Utang: -

-   Total: Rp 23.677.700.644 (24 Juni 2014). 

Nasaruddin Umar (Menteri Agama)

-   Tanah dan bangunan: Rp 13.113.949.150.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 212.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 60.000.000.

-   Surat berharga: -

-   Kas dan setara kas: Rp 39.494.924.630.

-   Harta lainnya: Rp 16.223.400.000.

-   Utang: Rp 1.441.986.737.

-   Total: Rp 67.662.287.043 (28 Maret 2024). 

Supratman Andi Agtas (Menteri Hukum)

-   Tanah dan bangunan: Rp 9.328.248.326.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 426.680.000.

-   Harta bergerak lainnya: -

-   Surat berharga: Rp 11.498.855.593.

-   Kas dan setara kas: Rp 2.132.056.180.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: Rp 485.000.000.

-   Total: Rp 22.899.840.099 (15 Maret 2024). 

Natalius Pigai (Menteri Hak Asasi Manusia)

-   Tanah dan bangunan: -

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 300.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 70.000.000.

-   Surat berharga: Rp 2.000.000.000.

-   Kas dan setara kas: Rp 2.000.000.000.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: -

-   Total: Rp 4.370.000.000 (9 Juli 2019). 

Agus Andrianto (Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan)

-   Tanah dan bangunan: Rp 17.360.484.446.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 650.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 685.000.000.

-   Surat berharga: Rp 900.000.000.

-   Kas dan setara kas: Rp 255.434.579.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: -

-   Total: Rp 19.850.919.025 (8 Juni 2023). 

Sri Mulyani Indrawati (Menteri Keuangan)

-   Tanah dan bangunan: Rp 48.985.882.232.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 204.818.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 446.520.000.

-   Surat berharga: Rp 24.280.729.197.

-   Kas dan setara kas: Rp 15.455.386.047.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: Rp 9.531.643.128.

-   Total: Rp 79.841.692.348 (15 Maret 2024). 

Satryo Soemantri Brodjonegoro (Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi)

-   Total: Rp 7.869.464.776 (31 Desember 2005). 

Fadli Zon (Menteri Kebudayaan)

-   Tanah dan bangunan: Rp 17.744.175.498.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 1.246.250.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 9.000.000.000.

-   Surat berharga: Rp 6.450.000.000.

-   Kas dan setara kas: Rp 5.961.484.115.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: Rp 5.468.000.000.

-   Total: Rp 34.933.909.613 (10 September 2024). 

Budi Gunadi Sadikin (Menteri Kesehatan)

-   Tanah dan bangunan: Rp 103.000.000.000.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 1.466.400.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 3.918.687.181.

-   Surat berharga: Rp 73.940.686.759.

-   Kas dan setara kas: Rp 18.743.395.606.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: Rp 531.743.370.

-   Total: Rp 200.537.426.176 (30 Maret 2024). 

Saifullah Yusuf (Menteri Sosial)

-   Tanah dan bangunan: Rp 17.831.629.087.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 950.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 600.000.000.

-   Surat berharga: Rp 3.100.000.000.

-   Kas dan setara kas: Rp 4.992.567.404.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: Rp 1.200.000.000.

-   Total: Rp 26.274.196.491 (27 Maret 2024). 

Yassierli (Menteri Ketenagakerjaan)

-   Tanah dan bangunan: Rp 4.050.000.000.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 205.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: -

-   Surat berharga: -

-   Kas dan setara kas: Rp 270.000.000.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: -

-   Total: Rp 4.525.000.000 (30 Maret 2021). 

Abdul Kadir Karding (Menteri Pelindungan Pekerja Migran Indonesia/Kepala Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia)

-   Tanah dan bangunan: Rp 7.581.514.800.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 270.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 503.200.000.

-   Surat berharga: -

-   Kas dan setara kas: Rp 164.328.100.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: Rp 9.531.643.128.

Iklan

-   Total: Rp 8.528.042.900 (16 April 2019). 

Agus Gumiwang Kartasasmita (Menteri Perindustrian)

-   Tanah dan bangunan: Rp 64.682.875.000.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 1.450.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 12.368.752.000.

-   Surat berharga: Rp 21.029.790.000.

-   Kas dan setara kas: Rp 10.930.587.104.

-   Harta lainnya: Rp 176.147.585.252.

-   Utang: Rp 89.070.840.650.

-   Total: Rp 197.538.748.706 (27 Maret 2024). 

Budi Santoso (Menteri Perdagangan)

-   Tanah dan bangunan: Rp 5.011.735.000.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 661.600.000.

-   Harta bergerak lainnya: -

-   Surat berharga: -

-   Kas dan setara kas: Rp 1.409.844.466.

-   Harta lainnya: Rp 70.000.000.

-   Utang: Rp 288.500.000.

-   Total: Rp 6.864.679.466 (6 Maret 2024). 

Bahlil Lahadalia (Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral)

-   Tanah dan bangunan: Rp 291.617.305.000.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 98.400.000.

-   Harta bergerak lainnya: -

-   Surat berharga: Rp 1.612.500.000.

-   Kas dan setara kas: Rp 17.091.871.693.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: -

-   Total: Rp 310.420.076.693 (1 April 2024). 

Maruarar Sirait (Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman)

-   Tanah dan bangunan: Rp 74.478.386.200.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 1.152.275.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 7.424.428.504.

-   Surat berharga: Rp 11.075.899.078.

-   Kas dan setara kas: Rp 19.955.426.358.

-   Harta lainnya: Rp 5.505.790.252.

-   Utang: Rp 33.788.692.670.

-   Total: Rp 85.803.512.722 (29 April 2020). 

Yandri Susanto (Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal)

-   Tanah dan bangunan: Rp 18.052.816.000.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 48.120.000.

-   Harta bergerak lainnya: -

-   Surat berharga: Rp 2.066.475.788.

-   Kas dan setara kas: -

-   Harta lainnya: -

-   Utang: -

-   Total: Rp 20.760.411.788 (31 Mei 2024). 

Dudy Purwagandhi (Menteri Perhubungan)

-   Tanah dan bangunan: Rp 38.645.103.713.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 5.914.820.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 243.655.000.

-   Surat berharga: Rp 77.401.000.000.

-   Kas dan setara kas: Rp 24.875.720.283.

-   Harta lainnya: Rp 5.500.000.000.

-   Utang: Rp 108.442.877.765.

-   Total: Rp 44.128.421.231 (28 Maret 2024). 

Meutya Viada Hafid (Menteri Komunikasi dan Digital)

-   Tanah dan bangunan: Rp 20.437.120.000.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 625.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 198.000.000.

-   Surat berharga: -

-   Kas dan setara kas: Rp 6.068.096.636.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: Rp 8.600.000.000.

-   Total: Rp 18.728.216.636 (22 Juli 2024). 

Andi Amran Sulaiman (Menteri Pertanian)

-   Tanah dan bangunan: Rp 282.293.170.250.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 15.964.750.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 2.814.812.500.

-   Surat berharga: Rp 828.291.500.000.

-   Kas dan setara kas: Rp 304.732.916.609.

-   Harta lainnya: Rp 38.520.100.

-   Utang: Rp 237.246.705.388.

-   Total: Rp 1.196.888.974.071 (31 Maret 2024). 

Raja Juli Antoni (Menteri Kehutanan)

-   Tanah dan bangunan: Rp 8.729.585.000.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 543.200.000.

-   Harta bergerak lainnya: -

-   Surat berharga: Rp 86.000.000.

-   Kas dan setara kas: Rp 1.483.167.570.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: Rp 1.948.220.287.

-   Total: Rp 8.893.732.283 (22 Maret 2024). 

Sakti Wahyu Trenggono (Menteri Kelautan dan Perikanan)

-   Tanah dan bangunan: Rp 91.027.827.055.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 1.813.250.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 22.958.500.000.

-   Surat berharga: Rp 2.227.009.518.100.

-   Kas dan setara kas: Rp 156.109.589.895.

-   Harta lainnya: Rp 166.981.828.901.

-   Utang: -

-   Total: Rp 2.665.900.513.951 (26 Maret 2024). 

Nusron Wahid (Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional)

-   Tanah dan bangunan: Rp 13.934.912.556.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 2.046.377.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 397.610.000.

-   Surat berharga: Rp 646.887.634.

-   Kas dan setara kas: Rp 12.189.886.933.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: Rp 1.680.717.179.

-   Total: Rp 17.534.956.944 (27 Maret 2024). 

Rachmat Pambudy (Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional)

-   Tanah dan bangunan: Rp 3.319.198.050.

-   Alat transportasi dan mesin lainnya: Rp 755.000.000.

-   Logam mulia, batu mulia, barang-barang seni, dan barang-barang antik: Rp 181.500.000.

-   Peternakan, perikanan, perkebunan, pertanian, kehutanan, pertambangan, dan usaha lainnya: Rp 700.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 280.800.000.

-   Surat berharga: Rp 5.400.000.000.

-   Giro dan setara kas lainnya: Rp 1.599.947.390 dan US$ 216.874.

-   Piutang: Rp 1.257.607.100.

-   Utang: Rp 3.637.500.000.

-   Total: Rp 12.025.292.540 (22 Juli 2003). 

Rini Widyantini (Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi)

-   Tanah dan bangunan: Rp 3.750.000.000.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 376.500.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 460.000.000.

-   Surat berharga: Rp 3.413.752.700.

-   Kas dan setara kas: Rp 19.032.906.818.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: -

-   Total: Rp 27.033.159.518 (25 Maret 2024). 

Erick Thohir (Menteri Badan Usaha Milik Negara)

-   Tanah dan bangunan: Rp 419.672.160.071.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 4.969.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 28.577.250.000.

-   Surat berharga: Rp 1.722.549.424.100.

-   Kas dan setara kas: Rp 192.352.100.954.

-   Harta lainnya: Rp 149.064.113.376.

-   Utang: Rp 203.762.084.147.

-   Total: Rp 2.313.421.974.354 (27 Maret 2024). 

Wihaji (Menteri Kependudukan dan Pembangunan Keluarga/Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional)

-   Tanah dan bangunan: Rp 2.123.930.000.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 481.500.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 8.914.000.

-   Surat berharga: -

-   Kas dan setara kas: Rp 806.476.335.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: Rp 19.861.821.

-   Total: Rp 3.400.958.514 (4 Januari 2022). 

Hanif Faisol Nurofiq (Menteri Lingkungan Hidup/Kepala Badan Pengendalian Lingkungan Hidup)

-   Tanah dan bangunan: Rp 2.645.197.150.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 125.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: -

-   Surat berharga: -

-   Kas dan setara kas: Rp 32.000.000.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: -

-   Total: Rp 2.902.197.150 (17 Maret 2024). 

Rosan Perkasa Roeslani (Menteri Investasi dan Hilirisasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal)

-   Tanah dan bangunan: Rp 511.194.939.189.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 3.119.500.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 446.520.000.

-   Surat berharga: Rp 17.815.199.355.

-   Kas dan setara kas: Rp 61.678.538.781.

-   Harta lainnya: Rp 248.803.187.230.

-   Utang: -

-   Total: Rp 860.715.364.555 (21 September 2023). 

Budi Arie Setiadi (Menteri Koperasi)

-   Tanah dan bangunan: Rp 62.758.900.000.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 830.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 2.370.000.000.

-   Surat berharga: Rp 24.500.000.000.

-   Kas dan setara kas: Rp 11.659.000.000.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: -

-   Total: Rp 102.117.900.000 (27 Maret 2024). 

Maman Abdurrahman (Menteri Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah)

-   Tanah dan bangunan: Rp 15.723.000.000.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 1.225.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 336.000.000.

-   Surat berharga: -

-   Kas dan setara kas: Rp 1.265.116.232.

-   Harta lainnya: Rp

-   Utang: Rp 2.760.000.000.

-   Total: Rp 15.789.116.232 (3 April 2024). 

Teuku Riefky Harsya (Menteri Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Ekonomi Kreatif)

-   Tanah dan bangunan: Rp 12.750.000.000.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 2.000.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 51.278.500.

-   Surat berharga: Rp 2.684.500.000.

-   Kas dan setara kas: Rp 559.484.071.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: Rp 891.247.490.

-   Total: Rp 17.154.015.081 (13 September 2024). 

Ario Bimo Nandito Ariotedjo (Menteri Pemuda dan Olahraga)

-   Tanah dan bangunan: Rp 187.595.355.600.

-   Alat transportasi dan mesin: Rp 5.321.000.000.

-   Harta bergerak lainnya: Rp 6.607.193.070.

-   Surat berharga: Rp 89.342.924.072.

-   Kas dan setara kas: Rp 13.737.154.317.

-   Harta lainnya: -

-   Utang: Rp 13.878.825.576.

-   Total: Rp 288.724.801.483 (31 Maret 2024). 

Pilihan Editor: Sumber Kekayaan Yusril, Mulai dari Firma Hukum hingga Perusahaan Pembersihan Sedimen Laut

Read Entire Article
Pemilu | Tempo | |