PNM Beri Pelatihan Keuangan untuk UMKM di Perbatasan Indonesia-Malaysia
3 weeks ago
10
Senin, 21 Oktober 2024 18:28 WIB
51 nasbaah PNM Mekaar mengikuti pelatihan Program Mba Maya (Merdeka dan Berdaya) Fase III di Kabupaten Nunukan, Kecamatan Sebatik, Kalimantan Utara. Dok. PNM
Iklan
INFO NASIONAL – PT Permodalan Nasional Madani (PNM) melalui Cabang Tarakan menggelar pelatihan keuangan untuk warga desa, khususnya pelaku usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) di Kecamatan Sebatik, Kabupaten Nunukan, yang berada di wilayah perbatasan Indonesia dengan Malaysia.
Pelatihan disebut masuk dalam program Mba Maya (Merdeka dan Berdaya) Fase III, diikuti oleh 51 nasabah PNM Mekaar di Nunukan. Bertujuan meningkatkan daya saing serta ketahanan usaha warga desa yang jadi pelaku UMKM.
"Kami ingin UMKMperbatasan ini tidak hanya bertahan, tetapi juga berkembang menjadi pelaku utama dalam perdagangan di kawasan strategis ini. Pelaku usaha kami dorong agar semakin percaya diri dan siap menghadapi peluang serta persaingan yang ada," kata Direktur Utama PNM Arief Mulyadi.
Penguatan ini penting karena Kabupaten Nunukan berbatasan langsung dengan negara bagian Sabah, Malaysia. Nunukan menjadi titik kunci dalam perdagangan internasional. Terlebih lagi, Kecamatan Sebatik yang unik, dengan sebagian wilayahnya berbatasan langsung dengan Malaysia, menjadi pusat interaksi ekonomi lintas negara.
Iklan
“Aksesibilitas dan persaingan pasar lintas negara memerlukan strategi yang kuat. Kami harap diawali dengan pemahaman yang mumpuni terkait keuangan pelaku usaha di wilayah ini mampu memanfaatkan potensi tersebut, meningkatkan produktivitas, dan memperluas pasar mereka, baik di tingkat lokal maupun internasional,” tutur Arief. (*)
Rekomendasi Artikel
Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.
Video Pilihan
Road to BRI UMKM EXPO(RT) 2025, Lima UMKM Binaan BRI Go Global
1 jam lalu
Road to BRI UMKM EXPO(RT) 2025, Lima UMKM Binaan BRI Go Global
BRI UMKM EXPO(RT) menjadi momentum strategis bagi UMKM baik yang sekarang sudah bermitra dengan BRI maupun yang baru berminat untuk bergabung
Relawan Cobra Janji Setia Dukung Airin-Ade di Pilkada Banten
2 jam lalu
Relawan Cobra Janji Setia Dukung Airin-Ade di Pilkada Banten
Relawan Cobra, singkatan dari Commando Barisan, telah mendukung Airin saat memimpin Tangerang Selatan selama 10 tahun.
Lima UMKM Binaan BRI Go Global, Ikut Pameran di Jeddah
3 jam lalu
Lima UMKM Binaan BRI Go Global, Ikut Pameran di Jeddah
Keikutsertaan BRI dalam pameran tersebut merupakan bagian dari Road to BRI UMKM EXPO(RT) 2025
Rekomendasi 6 Serum untuk Kulit Kering dan Kusam
7 jam lalu
Rekomendasi 6 Serum untuk Kulit Kering dan Kusam
Serum adalah produk skincare yang dapat membantu melembapkan kulit karena mengandung hydrating agents.
Calon Kepala Daerah PDI Perjuangan Raih Dukungan Masyarakat
8 jam lalu
Calon Kepala Daerah PDI Perjuangan Raih Dukungan Masyarakat
Pramono-Rano keliling Jakarta, raih dukungan komunitas dan organisasi masyarakat. Airin-Ade ajak Banten maju bersama, Risma-Gus Hans sampaikan Jawa Timur Resik di debat perdana.
SMEstaTalk BRI: Jembatan UMKM Menuju Pasar Internasional
20 jam lalu
SMEstaTalk BRI: Jembatan UMKM Menuju Pasar Internasional
Program SMEstaTalk bertujuan untuk memberikan pelatihan online yang mendalam kepada nasabah BRI agar mereka siap untuk menghadapi tantangan ekspor
BRI Gelar SMEstaTalk, Tingkatkan Daya Saing UMKM Global
20 jam lalu
BRI Gelar SMEstaTalk, Tingkatkan Daya Saing UMKM Global
BRI menunjukkan komitmennya dalam memajukan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) Indonesia melalui webinar SMEs Loyalty Talks #SMEstaTalks Episode 3 yang berlangsung pada akhir September 2024
BTN Tawarkan Diskon Khusus di Bazar UMKM BerKRIYAsi Sarinah 2024
20 jam lalu
BTN Tawarkan Diskon Khusus di Bazar UMKM BerKRIYAsi Sarinah 2024
PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk mendukung pertumbuhan UMKM Indonesia dengan memberikan berbagai diskon menarik untuk transaksi melalui btnmobile.
Program 3 Juta Rumah, Solusi Hunian dan Pertumbuhan Ekonomi
20 jam lalu
Program 3 Juta Rumah, Solusi Hunian dan Pertumbuhan Ekonomi
Program 3 Juta Rumah Pemerintahan Prabowo Subianto berpotensi mendongkrak ekonomi dan memberi masyarakat peluang lebih besar memiliki rumah layak.
Pilbup 2024, Mantan Bupati Serang Taufik Nuriman Minta Warga Pilih Andika-Nanang
21 jam lalu
Pilbup 2024, Mantan Bupati Serang Taufik Nuriman Minta Warga Pilih Andika-Nanang
Jika Andika terpilih maka akan menggiatkan kembali kegiatan-kegiatan keagamaan di masyarakat